PERBAIKAN PAGAR KODIM BLORA CAPAI 50 PERSEN

Semangat Membangun Pagar Kantor Kodim Blora
Blora,- Pengerjaan fisik perbaikan  Pagar Kodim 0721/Blora hingga saat ini sudah  mencapai 50 persen, Hal ini sebagaimana  yang disampaikan oleh Komandan Kodim (Dandim) 0721/Blora Letkol Inf Susilo, S. Sos.

“Pembangunan pagar sudah capai 50 persen,” ucapnya Jumat (26/05/2017)

Persentase ini kata Dandim, menunjukkan bahwa semangat dan antusiasme anggota dalam mengerjakan pagar Kodim atas kebanggaan dan rasa ingin segera memiliki pagar yang bagus. ”Semangat ingin mempercantik keindahan pagar Kodim Blora,” tandas Letkol Inf Susilo.

lanjut dikatakannya,  perbaikan Pagar tersebut hingga saat ini terus digenjot pengerjaannya, Mengigat batas waktu yang telah ditentukan hanya berdasarkan ingin melihat pagar Kodim Blora yang baru,

”Mudah–mudahan  pengerjaannya bisa selesai sehingga Kantor Kodim tampak depan sudah bagus,” jelasnya


Kodim 0721/Blora secara swadaya telah mengalokasikan anggaran  untuk perbaikan Pagar tersebut diantarannya Pembangunan Gapura, termasuk pengecatan gedung, dan beberapa bangunan kantor lainnya. (adi sanrico)
Share:

0 comments:

Post a Comment

Hot News

Ketua DPRD Kirabkan Pusaka Keris Kiai Bisma Peninggalan Leluhur Blora di Hari Jadi ke-275 Khidmat

𝗕𝗟𝗢𝗥𝗔 — Setelah pusaka dibersihkan atau dijamas pada Kamis siang, kemudian dilaksanakan kirab pusaka peninggalan leluhur Bl...

Public Service

Blog Archive

Social Media

Technology

Next More »

Labels

Community

Next More »